-
Tips Memilih Sunscreen Untuk Kulit Sensitif
Pemilik kulit sensitif biasanya menjauh dari sunscreen karena teksturnya yang oily gampang bikin jerawatan. Pasti kamu belum pernah coba yang satu ini kan?
-
Blogging Mendekatkan Diri Dengan Keluarga. Bisa.
Pernahkah kamu ingin berbagi cerita dengan anggota keluarga yang tinggal berbeda kota?. Itulah alasan saya waktu pertama kali ngajak Arien nge blogging bareng di blog ini: Inspirazzle.
-
Adopsi, hibah, mungut atau beli? Sumber Hewan Peliharaan Paling Cocok Buat Kamu
Minggu lalu, saya sudah sempat cerita sedikit tentang Bubbles, kucing adopsi kami yang hanya sempat 3 hari bersama kita sebelum pergi ke surga kucing. Bubbles adalah hewan peliharaan pertama yang kami dapatkan melalui shelter. Walaupun tidak happy ending, tapi menjadi pelajaran bagi kami tentang pro dan kontra memelihara hewan yang didapatkan dari sumber yang berbeda-beda.
-
Oktober, Bulan Untuk Memulai Sesuatu Yang Baru
Memulai sesuatu itu berat. Saya nggak pernah benar-benar meresapi kalimat itu sampai mengalami sendiri memulai banyak hal di bulan yang sama. Oktober. Apakah karena keingetan kalau udah menjelang akhir tahun? Entahlah. Yang pasti ini sedikit cerita kami dari bulan Oktober yang insyaallah menginspirasi manteman untuk jangan ragu-ragu lagi memulai hal baru.
-
Saya Merayakan Literacy Day Dengan Jadi Karakter Buku
Kebayang nggak sih cosplaying seharian beraktiitas di sekolah? Yang pertama kebayang sama saya ya jelas keribetannya. Jadi gimana donk? soalnya wajib. ( ╥ω╥ ) Untungnya setelah diinget-inget lagi ternyata banyak sih karakter yang bisa dicosplay dengan biaya seminim mungkin dan juga nggak ribet. Saya mau cerita sedikit nih pengalaman pertama saya mengajar sambil pesta kostum.
-
Tips Skincare Alami Untuk Wajah Mulus Bebas Jerawat Menurut Ahli Bedah Plastik
Kulit dan kecantikan tak terpisahkan. Kulit yang mulus dan bebas jerawat, akan membuat wajah terlihat lebih cerah dan segar. Sayangnya perawatan kulit rutin seringkali biayanya juga nggak murah. Padahal menggunakan skincare alami diy pun khasiatnya bisa sama efektifnya dengan menggunakan skincare pabrikan.
-
Monthly Diary: Hal-hal Yang Membuat Agustus Menyenangkan
Whoaah, nggak terasa sudah akan memasuki empat bulan terakhir di 2018. Bulan Agustus saya bisa dibilang “Great”. Ini bulan kedua saya bekerja di sekolah yang baru. Saya masih meraba-raba dengan sistem sekolah internasional yang jauh berbeda dengan tempat saya bekerja sebelumnya,
-
Cegah Anak Tertabrak Mobil Dengan Mengajarkan Ini
Sepertinya, di tahun ini sudah 2 berita saya baca tentang anak kecil yang nggak sengaja tertabrak mobil yang dikendarai orang tuanya sendiri. Padahal hal ini bisa dihindari kalau anak diajari hal ini sedari dini.
-
Tips Mendapatkan Furniture Murah
Ngontrak itu tujuannya biar murah. Eh, ternyata tiap pindah kontrakan malah beli furniture baru. Kenapa? karena saya nggak tau gimana caranya ngakalin yang ga matching sama tempat baru. Alhasil, sebagian harus ditinggal.
-
Mau jualan online tenang? Pilih-pilih ekspedisi pengiriman barang
Buka olshop kadang kita mikirnya cuma barangnya bagus apa kagak. Kayaknya nggak banyak yang pilih-pilih soal ekspedisi. Padahal ya, pengalaman buruk cem kami gini bisa dihindari banget kalo olshop juga selektif urusan pengiriman barang.